Hasil Pertandingan pembukaan EURO 2012

Pada tanggal 8 juni 2012 yang bertempat di Polandia yang sebagai tuan rumah EURO 2012 dengan Ukraina, pertandingan perdana antara tuan rumah Polandia dengan Yunani yang disiarkan langsung oleh Stasiun Televisi RCTI pada jam 23.00 setelah pembukaan Piala Eropa yang bertempat di Stadion Warsawa. Hasil dari pertandingan antara tuan rumah Polandia dan Yunani berakhir seri 1-1 dan diwarnai kartu merah. Berikut analisis dari pertandingan antara Polandia dan Yunani.

hasil pertandingan, polandia vs yunani, pembukaan euro 2012
Memainkan laga di National Stadium, Warsawa, Jumat malam WIB, Yunani tertinggal lebih dulu dari tuan rumah akibat gol dari Robert Lewandowski di menit ke-17. Giorgos Samaras dkk. bisa mengakhiri laga dengan skor imbang setelah Dimitris Salpingidis menyamakan kedudukan di menit ke-51.

Yunani sebetulnya mempunyai kesempatan emas setelah mendapatkan hadiah tendangan penalti akibat palanggaran Wojciech Szczesny pada Salpingidis. Akibat pelanggaran itu, kiper asal klub Arsenal itu juga harus diganjar kartu merah.

Kesempatan bagi Yunani untuk berbalik unggul sirna setelah Giorgios Karagounis gagal menaklukkan kiper kedua Polandia, Przemyslaw Tyton.(sport.detik.com)

Berikut Susunan Pemain dari dua tim:

Polandia: Szczesny; Piszczek, Wasilewski, Perquis, Boenisch; Murwaski, Polanski; Blaszczykowski, Obraniak, Rybus; Lewandowski
Cadangan: Sandomierski, Tyton, Wojtkowiak, Kaminski, Wawrzyniak, Dudka, Matuszczyk, Mierzejewski, Wolski, Grosicki, Sobiech, Brozek

Yunani: Chalkias; Torossidis, Papastathopoulos, A. Papadopoulos, Holebas; Maniatis, Katsouranis, Karagounis; Ninis, Gekas, Samaras
Cadangan: Tzorvas, Sifakis, Tzavellas, Malezas, K. Papadopoulos, Makos, Fotakis, Fortounis, Fetfatzidis, Liberopoulos, Mitroglou, Salpingidis

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔